Kegiatan Donor Darah PGE Berhasil Kumpulkan Darah 169 Kantong

ACEH UTARA – PT Pema Global Energi (PGE) bekerja sama dengan Unit Donor Darah Palang Merah Indonesia (UDD-PMI) Aceh Utara, mengadakan kegiatan donor darah yang berlangsung di klinik kesehatan Point-A Kecamatan Nibong, Aceh Utara, pada Senin dan Selasa (16-17/10/2023). Dalam kegiatan donor darah kali ini para pekerja PGE berhasil mengumpulkan darah sebanyak 169 kantong untuk […]

PGE Bangun Lima Rumah Layak Huni dan MCK untuk Masyarakat di Sekitar Wilayah Operasi

Aceh Utara – PT. Pema Global Energi (PGE) membangun lima unit rumah layak huni dan satu unit MCK dan tempat wudhuk untuk dayah di sekitar wilayah operasi perusaah tersebut. Pembangunan ditandai dengan kegiatan peusijuek dan peletakan batu pertama yang dilaksanakan di Desa Tutong Kecamatan Matangkuli, Aceh Utara, pada Kamis (02/11/2023). Masing-masing rumah layak huni tersebut […]

PGE bersama Bakrie Amanah Gelar Khitanan Gratis untuk 80 Anak Yatim dan Dhuafa

Aceh Utara | Acehcorner.com – PT. Pema Global Energi (PGE) bersama Lembaga Bakrie Amanah menggelar kegiatan khitanan untuk negeri 2023 dengan melakukan khitan untuk 80 anak yatim dan dhuafa di sekitar wilayah operasi PGE di Aceh Utara. Kegiatan dilakukan di gedung vendor Point A, Nibong, Aceh Utara, pada Rabu (27/12/2023). Para anak peserta khitanan berasal […]

Pema Global Energi Santuni 4.000 Anak Yatim dan Dhuafa di Aceh Utara

Aceh Utara – PT Pema Global Energi (PGE) bersama Badan Pengelola Migas Aceh (BPMA) menyerahkan santunan kepada 4.000 anak yatim yang berasal dari sejumlah kecamatan di wilayah Aceh Utara. Santunan itu mulai diserahkan secara simbolis oleh General Manager PGE, Eppy Gustiawan kepada 30 anak yatim saat kegiatan buka puasa bersama dan seremoni serah terima fasilitas […]